Besaran dan satuan
Kalian waktu SD pasti pernah belajar besaran dan satuan kan? Nah pada pembelajaran hari ini, kita akan menyegarkan ingatan kamu tentang besaran terlebih dahulu. “Kok flashback sih kak ?” gak kenapa-kenapa, flashback itu perlu, karena nantinya dalam ilmu fisika lanjutan, kamu akan selalu memakai besaran dan satuan ini untuk perhitungan . Yuk ah kita mulai. Sebelumnya, kalian tahu apa yang disebut besaran? Nah, iyak bener banget, besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur , mudah ya definisinya? Kenapa besaran itu semua yang bisa di ukur? Karena di dunia ini tidak semuanya dapat diukur . Misalnya, rasa seneng kita akan sesuatu, apakah bisa diukur?Oke next . Dengan Besaran yang Berbeda-Beda akan Menyulitkan Pengukuran (sumber: giphy.com) Jika kalian diminta tolong orang tua kalian ke warung untuk beli telor, sebelum kalian buka kulkas warung untuk mengambil minuman dingin pajak jalan ke warung, pastinya pedagang warung itu akan bertanya “ berapa kilo di